Tag: GEDSI

86 c. IMG 2793

Panduan Implementasi untuk Akselerasi Pengarusutamaan Kesetaraan Gender dan Inklusi Disabilitas di Jawa Timur

Upaya pengarusutamaan GEDSI itu antara lain dilakukan dengan memunculkannya secara eksplisit dalam penganggaran program penanggulangan bencana yang saat ini sudah diemban bersama oleh beberapa Organisasi Perangkat Daerah (OPD). Namun, integrasi itu masih dapat dioptimalkan terutama di sisi penganggaran. Pengarusutamaan GEDSI diharapkan dapat menjadi salah satu jembatan yang menghubungkan perencanaan dan penganggaran penanggulangan bencana di berbagai OPD tersebut.

Baca SelengkapnyaPanduan Implementasi untuk Akselerasi Pengarusutamaan Kesetaraan Gender dan Inklusi Disabilitas di Jawa Timur
85 c. Foto 5

BNPB Deklarasikan Komitmen Pengarusutamaan Gender dalam Penanggulangan Bencana

Seusai penandatanganan lembar komitmen, Kepala Biro Perencanaan BNPB Andi Eviana mengatakan bahwa dengan adanya komitmen pengarusutamaan gender itu, upaya penanggulangan bencana ke depan, baik yang dilaksanakan BPNB maupun Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), diharapkan dapat lebih memperhatikan aspek gender. Hal ini sangat penting mengingat kerentanan perempuan dan anak dalam bencana sangatlah tinggi, termasuk kerentanan terhadap kekerasan berbasis gender.

Baca SelengkapnyaBNPB Deklarasikan Komitmen Pengarusutamaan Gender dalam Penanggulangan Bencana
80 a. WhatsApp Image 2023 11 16 at 10.41.04 57da0505

Bulan PRB Ingatkan Pentingnya Integrasi PRB di Berbagai Sektor

Acara puncak Bulan PRB tahun ini dibuka oleh Kepala BNPB Letjen TNI Suharyanto pada 13 Oktober, dihadiri oleh Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Indonesia Muhajir Effendy, Penjabat Gubernur Sulawesi Tenggara Andap Budhi Revianto serta Gubernur, Bupati dan Wali Kota, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) provinsi dan kabupaten, lembaga non pemerintah, perguruan tinggi, serta relawan penanggulangan bencana.

Baca SelengkapnyaBulan PRB Ingatkan Pentingnya Integrasi PRB di Berbagai Sektor
Buku Pegangan Pengarusutamaan GEDSI dalam Penanggulangan Bencana Disosialisasikan

Buku Pegangan Pengarusutamaan GEDSI dalam Penanggulangan Bencana Disosialisasikan

Jatim Newsroom – SIAP SIAGA bekerja sama dengan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Jawa Timur dan Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, dan Kependudukan Provinsi Jawa Timur telah menginisiasi penyusunan sampai pada penetapan dan pemanfaatan Pedoman Pengarusutamaan Gender, Disabilitas, dan Inklusi Sosial (GEDSI) dalam bentuk Buku Pegangan Pengarusutamaan GEDSI dalam Penanggulangan Bencana di Jawa Timur.

Baca SelengkapnyaBuku Pegangan Pengarusutamaan GEDSI dalam Penanggulangan Bencana Disosialisasikan
31. Buku Roadmap

SIAP SIAGA Mendukung BNPB Dalam Penyusunan Konsep Roadmap Pengarusutamaan Gender yang Berkelanjutan

Roadmap Pengarusutamaan Gender ini dirancang dengan memperhatikan prioritas pembangunan berbasis gender. Pembahasan roadmap tersebut merupakan bagian esensial dari pelaksanaan program pengarusutamaan gender, karena akan menjadi pedoman yang direktif untuk seluruh unsur organisasi BNPB.

Baca SelengkapnyaSIAP SIAGA Mendukung BNPB Dalam Penyusunan Konsep Roadmap Pengarusutamaan Gender yang Berkelanjutan