
Komunikasi Perubahan Perilaku Untuk Pengurangan Risiko Bencana: Toolkit (Versi 1.0)
Melalui mekanisme kemitraan dengan SIAPSIAGA, MDMC dan LPBI NU menguji pendekatan baru untuk mempromosikan kesadaran dasar dan perubahan perilaku di sekolah dan komunitas terpilih. Setelah menyelesaikan kegiatan ini, SIAP SIAGA, melakukan kajian partisipatif untuk memfasilitasi refleksi atas pendekatan dan hasil serta efektivitas kegiatan yang dilaksanakan dan untuk mengidentifikasi pembelajaran dan rekomendasi.
Baca SelengkapnyaKomunikasi Perubahan Perilaku Untuk Pengurangan Risiko Bencana: Toolkit (Versi 1.0)